Tebas Tangan Korban Hingga Putus, Anggota Geng Motor di Cilegon Ditangkap

Polisi menangkap geng motor di Cilegon,Banten. Pelaku menebas korban hingga tangannya hampir putus.Peristiwa terjadi pada Minggu sekitar pukul 02.00 WIB, di Jalan Ciwaduk.Cilegon. Pelaku berinisial ADP bersama anggota geng motor lainnya tengah menyisir beberapa lokasi di Cilegon. "Karena di tersangka ini punya geng motor,sifatnya sweeping gitu,ketika ada yang nongkrong di datangi,"kata Kasat Reskrim Polres Cilegon AKP Syamsul Bah ri,kamis. Saat menyisir di Jalan Ciwaduk,korban berinisial bersama teman-temannya melin tas di jalan tersebut dan bertemu dengan geng motor tersebut. Pelaku ADP kemu dian mengarahkan senjata tajam ke arah korban hingga mengenai pergelangan tang an.



"Untuk korban sendiri ada luka putus tangannya sehingga korban dilaksanakan am putasi,ujarnya. Polisi mengatakan pelaku dan korban sempat kenal dan pernah sa tu tongkrongan. Motif pelaku disebut sebagai gagah-gagahan. "Untuk tersangka memang dia dari geng motor,motifnya karena kesenangan apabila kumpul dan melukai orang lain dia merasa hebat,"ujarnya.Pelaku ADP ditangkap di kediaman neneknya di labuan,Padeglang2.Polisi mendapat keterangan bahwa pelaku tidak sendirian ada 4 orang lainnya yang masih dalam pengejaran. "Pada saat ditangkap ADP berada di rumah neneknya,setelah kami lakukan pemerik saan,sampai saat ini kami masih melaksanakan pengembangan terhadap pelaku lain' nya,tuturnya.

0 Komentar