Tak Terima Kalah dari Argentina, Frenkie de Jong Sebut Wasit Dipengaruhi Lionel Messi....!!!

Timnas Belanda bertanding melawan timnas Argentina pada babak 16 besar Piala Dunia 2022. 

Duel Belanda vs Argentina berlangsung di Lusail Iconic Stadium, Jumat (9/12/2022) waktu setempat atau Sabtu dini hari WIB. 

Hasilnya, timnas Belanda dan timnas Argentina bermain imbang 2-2 di waktu normal dan babak perpanjangan waktu.



Laga pun berlanjut ke babak adu penalti dan timnas Belanda gagal melaju ke semifinal usai dibekuk timnas Argentina lewat adu penalti dengan skor akhir 4-3. 

Kekalahan tersebut membuat gelandang timnas Belanda, Frenkie De Jong tak terima dan memfitnah Lionel Messi.



Dalam tuduhanya Frenkie de Jong menggambarkan wasit yang memimpin Belanda melawan Argentina sebagai "skandal". 

Gelandang yang bermain untuk Barcelona itu mengeklaim wasit Antonio Mateu Lahoz dipengaruhi oleh Lionel Messi.

Taruhan Bola 

0 Komentar